Minggu, 07 Oktober 2012

ABC (American Broadcasting Company)

Dibentuk tahun 1943. ABC merupakan stasiun televisi dan radio Amerika Serikat. ABC juga menyediakan berita di internet. Layanan televisi ini tersedia di Amerika Serikat, Kanada, Meksiko, dan Karibia, satu dari tiga jaringan televisi utama di Amerika.

 
(Sumber pop-break.com)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar