Selasa, 27 Agustus 2013

EVR

Singkatan dari Electronic Video Recording, yaitu suatu alat yang memungkinkan merekam dan mereproduksi kembali sinyal video dan audio kedalam suatu kaset film sangat sempit yang ditempatkan pada suatu kaset hingga mencapai waktu satu jam, yang dapat dilihat dengan menggunakan pesawat penerima televisi biasa. Sistem seperti ini memerlukan suatu converter yang meraba/memindai (men scan) film menggunakan alat semacam flying spot scanner yang sederhana.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar