(en.wikipedia.org)
Layanan televisi BBC di Britania antara lain adalah BBC One, BBC Two, BBC
Three, BBC
Four, saluran berita BBC
News, dan dua saluran anak-anak, CBBC
Channel serta CBeebies. BBC One dan Two bisa diterima dengan transmisi analog sedangkan sisanya digital. BBC juga mengelola sebuah stasiun yang
dikhususkan untuk politik, BBC
Parliament, yang menyajikan berita Parlemen
Britania, Skotlandia, Parlemen
Eropa serta Senat Amerika Serikat.
Operasi BBC dijalankan oleh BBC Worldwide termasuk saluran televisi internasionalnya seperti
BBC World News, BBC Prime, BBC
America, BBC
Canada dan BBC Japan.
(en.wikipedia.org)
(webbobserver.net)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar